Electronic Resource
A SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW: MODEL PENDAMPINGAN DAN POLA ASUH TERHADAP REMAJA DALAM PENGGUNAAN GAWAI
Teknologi digital komunikasi dalam wujud gawai merupakan
fenomena yang paling unik dan menarik dalam penggunaannya, karena gawai
yang mudah dibawa, tidak mengenal usia dan kalangan serta banyak memiliki
fungsi yang semakin berkembang, sehingga teknologi ini sering dikatakan
teknologi merakyat. Orang tua mempunyai pengaruh terhadap anaknya dan
perlakuan orang tua akan mempengaruhi perilaku anaknya, dimana anak yang
mendaptkan pola asuh dengan rasa kasih sayang dan keterlibatan tinggi akan
tumbuh menjadi anak yang mempunyai kontrol yang baik, percaya diri dan
kompeten
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain