Electronic Resource
ANALISIS FAKTOR KETERATURAN KUNJUNGAN POSYANDU BALITA DAN STATUS GIZI BALITA BERDASARKAN BERAT BADAN/UMUR
Pemantauan petumbuhan dan perkembangan balita dilakukan
secara berkala dengan tujuan untuk mendeteksi lebih awal adanya gangguan
pertumbuhan dan perkembangan balita. Hal ini dapat dikatakan bahwa dengan
memanfaatkan farsilitas pelayanan posyandu dapat memantau perkembangan dan
kondisi kesehatan balita secara berkesinambungan.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain