Perpustakaan Universitas Nurul Jadid Paiton-Probolinggo

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu
No image available for this title

Electronic Resource

IMPLEMENTASI METODE SEBUT CIRI DAN SEBUT JAWABAN DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA BERBAHASA ARAB DI BPK (BADAN PEMBINAAN KHUSUS)

Sutiana - Nama Orang;

Metode sangatlah dibutuhkan dalam proses pembelajaran, supaya proses pembelajaran dalam kelas berlangsung secara aktif dan tidak monoton. Metode sebut ciri dan sebut jawaban dapat melibatkan semua siswa aktif dalam pembelajaran, karna metode sebut ciri dan sebut jawaban merupakan metode permainan agar pembelajaran tidak jenuh.
Tujuannya untuk mengetahui Bagaimana implementasi metode sebut ciri dan sebut jawaban dalam meningkatkan Motivasi belajar siswa berbahasa arab BPK (Badan Pembinaan Khusus) Nurul Jadid Paiton Probolonggo, dan Apa faktor penghambat dan pendukung metode sebut ciri dan sebut jawaban dalam meningkatkan motivasi belajar siswa berbahasa arab BPK (Badan Pembinaan Khusus)Nurul Jadid Paiton Probolonggo.
Jenis penelitian yang digunakan oleh penulis adalah jenis penelitian kualitatif. Dalam mengumpulkan data, peneliti menggunakan tekhnik observasi, wawancara, dan dokumentasi.
Implementasi Metode sebut ciri dan sebut jawaban Pendidik memberikan potongan kertas yag telah berisi materi tentang mofrodat yang telah nereka pelajari. kemudian pendidik membentuk kelompok kepada masing-masing siswa, dan pendidik meminta siswa untuk berdiskusi terlebih dahulu sebelum perwakilan dari setiap kelompok presentasi, sedangkan pendidik sendiri hanya sebagai fasilitator.
Faktor penghambat metode sebut ciri dan sebut jawaban ialah siswa menjadi gaduh, sarana prasarana kurang mendukung, Dan faktor pendukung metode sebut ciri dan sebut jawaban ialah gampang diterapkan, tidak mahal atau tidak membutuhkan biaya yang banyak, tidak membutuhkan waktu yang lama untuk membuatnya, guru dapat dengan mudah menjelaskan dengan baik.


Ketersediaan
143606321Perpustakaan Universitas Nurul JadidTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Koleksi Digital
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
14 SUT i 321
Penerbit
: ., 2018
Deskripsi Fisik
58
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
-
Info Detail Spesifik
: Metode Sebut Ciri dan Sebut Jawaban, Motivasi Belajar Bahasa Arab
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

Perpustakaan Universitas Nurul Jadid Paiton-Probolinggo
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

As a complete Library Management System, SLiMS (Senayan Library Management System) has many features that will help libraries and librarians to do their job easily and quickly. Follow this link to show some features provided by SLiMS.

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2025 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik