Electronic Resource
DESAIN DAN IMPLEMENTASI SMART MOTORCYCLE BERBASIS ATMEGA
Smart motorCycle merupakan suatu alat yang digunakan untuk mmengontrol sepeda motor melalui handpone
Tujuan penggunaan alat kontrol sepeda motor ini diharapkan dapat memberi kemudahan bagi pengendara agar lebih mudah mengontrol sepeda motor sekaligus memberikan rasa aman ketika motor sedang diparkir ditempat umum.
Diharapkan alat yang dibuat dapat mengatasi masalah yang sering dialami masyarakat yang sering lupa mencabut kontak motor sehingga rawan terjadi pencurian
14030199 | 14 YOG d 199 | Perpustakaan Universitas Nurul Jadid | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Koleksi Digital |
Tidak tersedia versi lain