Perpustakaan Universitas Nurul Jadid Paiton-Probolinggo

Universitas Nurul Jadid

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu
No image available for this title

Electronic Resource

Klasifikasi Jenis Jagung Berdasarkan Bentuk Biji Menggunakan Deteksi Tepi Canny Dan Backpropagation

Kiki Oktivia Mutmainah - Nama Orang;

Beberapa jenis jagung yang sudah ditemukan di sekitar daerah kabupaten Probolinggo. Beberapa jenis jagung yang sering dipilih oleh masyarakat untuk penghasilan pangan para petani. Jenis jagung tersebut yaitu hibrida, elos dan sorgum. Banyak orang awam yang sulit membedakan nama varietas jagung. Penelitian ini bertujuan untuk membuat aplikasi klasifikasi jenis jagung berdasarkan bentuk biji menggunakan deteksi tepi Canny dan backpropagation.
Metode ini dikembangkan dengan menggunakan metode deteksi tepi Canny dan jaringan syaraf tiruan backpropagation. Metode deteksi tepi Canny menghasilkan hasil tepi yang lebih baik dari pada metode Robert, Sobel, Prewitt, dan Laplacian of a Gaussian (LoG). Fitur bentuk menggunakan circularity, sedangkan fitur warna menggunakan mean dan skewness.
Data training sebanyank 45 data dan data testing sebanyak 15 data. Hasil pengujian klasifikasi jenis jagung diperoleh akurasi keberhasilan sebesar 95% dan maksimal kegagalan pengujian sebasar 13% dari 20 kali pengujian. Dapat disimpulkan bahwa metode deteksi tepi Canny dapat mengenali karakter bentuk biji jagung meskipun kurang maksimal.


Ketersediaan
1401344214 KIK k 442Perpustakaan Universitas Nurul JadidTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Koleksi Digital
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
14 KIK k 442
Penerbit
PAITON PROBOLINGGO : UNUJA., 2018
Deskripsi Fisik
40 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
14013442
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
-
Info Detail Spesifik
Jagung, jaringan syaraf tiruan, backpropagation, pengolahan citra, Canny
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

Perpustakaan Universitas Nurul Jadid Paiton-Probolinggo
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Perpustakaan UNUJA berlokasi di Kampus Timur UNUJA - Gedung A Lantai 2.

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2025 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik