Perpustakaan Universitas Nurul Jadid Paiton-Probolinggo

Universitas Nurul Jadid

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu
No image available for this title

Electronic Resource

RANCANG BANGUN APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DISKRIT MENGGUNAKAN FLASH CS5

Susi Susanti - Nama Orang;

Seiring dengan perkembangan serta kemajuan sains dan teknologi yang semakin pesat, dunia pendidikanpun perlu mengadakan inovasi atau pembaharuan dalam berbagai bidang termasuk dalam strategi pelaksanaannya. Penyajian yang kurang menarik serta penjelasan yang minim akan mengakibatkan mahasiswa mengalami kejenuhan dan hal itu dapat mengganggu konsentrasi para mahasiswa dalam mengikuti matakuliah. Khususnya matakuliah Matematika Diskrit. Pada saat input KRS kebanyakan mahasiswa tidak tahu apa itu matematika diskrit? Apa saja yang akan dipelajari nanti?. Mereka tahu apa itu matematika diskrit setelah masuk kelas. Dengan pengetahuan yang minim dan penjelasan yang minim dari dosen serta bagi mahasiswa yang rata-rata lulusan IPS dimana kemampuan matematika yang didapat disekolah jauh berbeda dengan mereka yang lulusan IPA dapat mengakibatkan ketidak efektifan proses pembelajaran . Untuk penyampaian ilmu matematika diskrit ini bisa kita sajikan dengan animasi. Dengan adanya animasi dalam tampilan media pembelajaran diharapkan akan mampu menarik minat dan sikap peduli para mahasiswa terhadap dunia matematika, khususnya matematika diskrit.
Pada dasarnya aplikasi ini dimaksudkan untuk mahasiswa yang masuk jurusan ilmu komputer baik yang belum atau yang sedang mengambil matakuliah matematika diskrit. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kepustakaan mencakup kajian terhadap penelitian sejenis dan studi terhadap literatur yang mendukung proses observasi (pengamatan) terhadap kegiatan produksi dan pencatatan yang dilakukan di STT NURUL JADID. Selain itu juga dilakukan wawancara dengan pihak yang berkaitan untuk mendapatkan gambaran secara konseptual terhadap sistem yang akan dibangun.
Hasil dari penelitian ini adalah menghasilkan aplikasi media pembelajaran matematika diskrit menggunakan Flash sebagai media pembelajaran yang bisa digunakan oleh mahasiswa.


Ketersediaan
11012061 rSUS 061 rPerpustakaan Universitas Nurul JadidTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Koleksi Digital
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
SUS 061 r
Penerbit
PAITON PROBOLINGGO : UNUJA., 2016
Deskripsi Fisik
60 halaman
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
11012061
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
-
Info Detail Spesifik
Matematika diskrit, Adobe Flash, Aplikasi Multimedia
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

Perpustakaan Universitas Nurul Jadid Paiton-Probolinggo
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Perpustakaan UNUJA berlokasi di Kampus Timur UNUJA - Gedung A Lantai 2.

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2025 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik