Electronic Resource
SISTEM INFORMASI MONITORING AKREDITASI DI STTNJ BERBASIS WEB
Abstrak-Status akreditasi merupakan cerminan kinerja suatu institusi dan program studi yang bersangkutan serta menggambarkan mutu, efisiensi, serta relevansi suatu institusidan program studi dibawahnya.Untuk mendapatkan status akreditasi, diperlukan informasi mengenai suatu institusi dan program studi yang didapatkan dari pengisian instrument penilaian akreditasi dengan terlebih dahulu membuat dokumen evaluasi. Sarana yang digunakan untuk mengumpulkan informasi tersebut adalah Borang (form isian) akreditasi.
Pada Sekolah Tinggi Teknologi Nurul Jadid, sistem pendokumentasian data akreditasi masih terpisah-pisah, sehingga masih banyak dokumentasi data yang belum lengkap dan belum terintegrasi kedalam sebuah sistem informasi. Sebagai jurusan teknik informastika sudah selayakanya memiliki sebuah sistem penyimpanan data yang terpusat. Maka dari itulah diperlukan sebuah sistem informasi monitoring akreditasi yang berguna untuk memudahkan dalam pengolahan data, penyimpanan dan mendapatkan informasi dokumen Akreditasi.
Metode yang digunakandalampenelitianiniadalah waterfall (air terjun) dimanalangkahpembuatansistemnyaharusberurutan yang dimulaidarianalisis, desain, pengkodean, pengujiansistemdan maintenance.Hasil dari penelitian ini berupa aplikasi sistem informasi monitoring akreditasi yang berguna untuk melakukan pengelolaan data akreditasi, informasi pembagian tugas, dan dokumen sesuai kebutuhan borang akreditasi BAN-PT.
12012596 s | USW 596 s | Perpustakaan Universitas Nurul Jadid | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Koleksi Digital |
Tidak tersedia versi lain