Perpustakaan Universitas Nurul Jadid Paiton-Probolinggo

Universitas Nurul Jadid

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu
No image available for this title

Electronic Resource

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PERPUSTAKAAN PADA MA BUSTANUL FAIZIN BERBASIS WEB

AHMAD RUSDI JAMALI - Nama Orang;

Perkembangan teknologi komputer di Indonesia semakin pesat dan dapat memberikan banyak sekali manfaat untuk kemajuan dan kelancaran aktifitas. Perkembangan teknologi komputer sudah dijadikan sebagai sarana untuk mencari informasi dan penunjang pendidikan. Salah satu jenis teknologi komputer dibidang pendidikan yaitu layanan perpustakaan. MA Bustanul Faizin Adalah Lembaga Pendidikan Islam Yang Terletak Di Desa Blimbing Kecamatan Besuki Kabupaten Situbondo. Dimana di perpustakaan MA Bustanul Faizin untuk sistem pengolahan datanya masih menggunakan pencatatan pada buku tulis atau secara manual. Sehingga dalam sistem pengolahan data perpustakaan tersebut mengalami kesulitan dan kurang efektif serta efisien dalam pelayanan peminjaman dan pengembalian buku di perpustakaan. Oleh sebab itu, dalam proses penelitian yang akan ditujukan ke Madrasah Aliyah (MA) di MA Bustanul Faizin Desa Blimbing yang dijadikan bahan penelitian mengenai sistem perpustakaannya. berdasarkan permasalahan maka peneliti mencoba melakukan pengamatan untuk kemungkinan dilakukannya pembuatan aplikasi pengolahan data perpustakaan berbasis web di MA Bustanul Faizin Desa Blimbing Kecamatan Besuki. Aplikasi ini nantinya diharapkan dapat memberikan kemudahan kepada petugas perpustakaan dalam proses pengelolaan data dan pembuatan laporan bulanan agar lebih efektif dan efisien. Untuk metode yang digunakan yaitu waterfall proses pengerjaannya dilakukan secara berurutan atau secara linear, untuk desain sistemnya menggunakan Flowchart, DFD, dan ERD.


Ketersediaan
S00111011.75 JAM aMy LibraryTersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
011.75 JAM a
Penerbit
PAITON PROBOLINGGO : UNUJA., 2021
Deskripsi Fisik
63 halaman
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
16010235
Klasifikasi
011.75
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
-
Info Detail Spesifik
Web, Perpustakaan, MA Bustanul Faizin
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Skripsi Ahmad Rusdi Jamali - 16010235
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

Perpustakaan Universitas Nurul Jadid Paiton-Probolinggo
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Perpustakaan UNUJA berlokasi di Kampus Timur UNUJA - Gedung A Lantai 2.

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2025 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik