Electronic Resource
MANAJEMEN PEMBIYAAN PENDIDIKAN DIPONDOK PESANTREN NURULJADID (STUDI TENTANG PENGELOLAAN SISTEM KEUANGAN DIBENDAHARA PONDOK PESANTREN NURUL JADID)
Abstract
Management is a process that is related to organizing, planning,
implementing and monitoring by utilizing existing resources. Education financing
is the amount of money to be spent, from where the money is earned and for
whom money will be allocated. Management of education funding is needed in an
organization or institution because with the management, every plan will run well.
The problems that will be examined in this paper are: 1. What is the management
of education funding in Nurul Jadid Islamic Boarding School and 2. What are the
supporting factors and obstacles to the education funding in Nurul Jadid Islamic
Boarding School.
In this study the researchers used qualitative research methods with the
design of case study research and focused on the management of education
funding in Nurul Jadid Islamic Boarding School (study of financial system
management in the treasurer of Nurul Jadid Islamic Boarding School). Data
collection is done by technique, interview, observation and documentation as
evidence of the existence of research.
Based on the results of the research that the researchers did, it can be
concluded that: 1. The edocation financing management implemented by Nurul
Jadid Islamic Boarding School includes planning, implementation, supervision
and evaluation. 2. The supporting factors are: a. Edequate infrastructure facilities
b. Environment Nurul Jadid Islamic Boarding School, facilities, human resources
are qualified c. Cooperation of teams, banks, regions and institutions. The
inhibiting factors are: a. Lack of awareness of the santri guardian about the
importance of the cost of santri/child education b. Delay in paying santri c. Do not
know how to pay BPS payment through VA d. Many proof of payment that is not
recapitated e. Unfriendly technology.
Keywords: Management, education financing
Abstrak
Manajemen adalah suatu proses yang berkaitan dengan pengorganisasian,
perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan dengan mengfungsikan sumber daya
yang ada. Pembiayaan pendidikan adalah besar uang yang akan dibelanjakan, dari
mana asal uang yang diperoleh dan untuk siapa uang akan dialokasikan.
Manajemen pembiayaan pendidikan sangat dibutuhkan dalam sebuah organisasi
atau lembaga karna dengan adanya manajemen, setiap rencana akan berjalan
dengan baik. Masalah yang akan diteliti dalam skripsi ini adalah: 1. Bagaimana
manajemen pembiayaan pendidikandi Pondok Pesantren Nurul Jadid dan 2. Apa
faktor pendukung dan penghambat pembiayaan pendidikan di Pondok Pesantren
Nurul Jadid.
Dalam penelelitian ini peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif
dengan desain penelitian studi kasus dan terfokus pada manajemen pembiayaan
pendidikan di Pondok Pesantren Nurul Jadid (studi tentang pengelolaan sistem
keuangan di bendahara Pondok Pesantren Nurul Jadid). Pengumpulan data
dilakukan dengan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi sebagai bukti
adanya penelitian.
Berdasarkan hasil penelitian yang peneliti lakukan, dapat disimpulkan
bahwa: 1. manajemen pembiayaan pendidikan yang diterapkan oleh Pondok
Pesantren Nurul Jadid meliputi perencanaan, pelaksanaan, pengawasan dan
evaluasi. 2. faktor pendukungnya adalah: a. sarana prasarana yang memadai b.
lingkungan Pondok Pesantren Nurul Jadid, fasilitas, SDM sudah mumpuni c.
kerjasama tim, bank, wilayah dan lembaga, faktor penghambatnya adalah: a.
kurang kesadaran dari wali santri tentang pentingnya biaya pendidikan santri/anak
b. keterlambatan santri membayar c. tidak tau membayar pembayaran BPS
melalui VA d. banyak bukti pembayaran yang tidak terekap e. tidak ramah
teknologi.
1530500066 | 15 SIT m 066 | Perpustakaan Universitas Nurul Jadid | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Koleksi Digital |
Tidak tersedia versi lain