Perpustakaan Universitas Nurul Jadid Paiton-Probolinggo

Universitas Nurul Jadid

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu
No image available for this title

Electronic Resource

Upaya Peningkatan Pendapatan Ekonomi Keluarga Melalui Home Industry Pembuatan Kerupuk Ikan Di Desa Pesisir Kecamatan Besuki

Zahroni Ikawati - Nama Orang;

Perkembangan masyarakat yang semakin pesat, kebutuhan hidup yang semakin meningkat, secara tidak langsung telah mendorong masyarakat untuk berpikir bagaimana cara meningkatkan taraf hidup agar lebih baik lagi. Salah satunya dengan memulai usaha rumahan (home industry). Permasalahan yang diteliti dalam skripsi ini adalah: 1) Bagaimana upaya pelaku usaha home industry dalam meningkatkan pendapatan ekonomi keluarga di Desa Pesisir Besuki? 2) Apa saja faktor penghambat dan pendukung dalam meningkatkan pendapatan ekonomi keluarga di Desa Pesisir Besuki?
Penelitian ini adalah penelitian lapangan, di Desa Pesisir Kecamatan Besuki. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui upaya dari pelaku usaha home industry dalam meningkatkan pendapatan ekonomi keluarga, serta untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat dalam usaha usaha rumahan tersebut.
Penelitian kualitatif deskriptif ini, dalam mengumpulkan data, peneliti menggunakan observasi, interview, dan dokumentasi. Sedangkan analisisnya menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Yaitu menjelaskan secara mendalam dan kemudian dilakukan penganalisaan secara kualitatif yang digambarkan dalam bentuk uraian.
Temuan peneliti tentang proses produksi usaha rumahan yang memproduksi kerupuk ikan di Desa Pesisir Besuki dikelola secara manual. Faktor pendukung dalam usaha ini yaitu tingginya minat beli masyarakat serta mudahnya dalam memasarkan, keterampilan dan pengetahuan yang dimiliki pengusaha rumahan dalam memproduksi produk mereka, keinginan masyarakat untuk meningkatkan pendapatan serta modal yang dimiliki oleh pemilik usaha rumahan. Sedangkan faktor penghambat yaitu cuaca yang tidak menentu serta musim paceklik pada nelayan. Dan juga home industry ini sedikitnya telah membantu meningkatkan perekonomian keluarga serta mengurangi pengangguran yang ada di Desa Pesisir Besuki.


Ketersediaan
14280166714 ZAH p 671Perpustakaan Universitas Nurul JadidTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Koleksi Digital
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
14 ZAH p 667
Penerbit
: ., 2018
Deskripsi Fisik
60
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
-
Info Detail Spesifik
Peningkatan Pendapatan Keluarga, Home Industry.
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
  • Harap masuk untuk melihat lampiran
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

Perpustakaan Universitas Nurul Jadid Paiton-Probolinggo
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Perpustakaan UNUJA berlokasi di Kampus Timur UNUJA - Gedung A Lantai 2.

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2025 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik